Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 8, No 1 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

EDUKASI DAN REIBOSASI PROPAGUL MANGROVE DI DESA INDOMUT KABUPATEN HALMAHERA SELATAN PROPINSI MALUKU UTARA

Az Umagap, Wirda (Unknown)
Madoan, Muhamad (Unknown)
Bashir, Mutmainnah (Unknown)
Josen, Chantika (Unknown)
Laisouw, Ruslan (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Jan 2025

Abstract

Mangrove merupakan ekosistem yang tumbuh pada daerah pesisir, parairan pantai, muara suangai dan zona estuari. Dilihat dari bentuk pertumbuhannya baik secara horisontal maupun fertikal, maka ekosistem Mangrove memiliki beberapa fungsi yang sangat penting, diantaranya fungsi ekonomi, fungsi ekologi dan fungsi biologi. Reboisasi hutan mangrove dapat memperbaiki ekosistem pesisir, memperbaiki taraf hidup masyarakat sekitarnya dengan hasil hutan dan perikanan. Edukasi diharapkan dapat memberikan pemahaman kesadaran masyarakat akan pentingnya ekosistem mangrove, dan dapat memberi manfaat bagi masyarakat setempat. berisi pokok-pokok pengabdian, seperti tujuan, metode dan hasil pengabdian. Tujuan dari pengabdian ini adalah untuk meningkatkan pemahaman masyarakat terhadap fungsi dan manfaat ekosistem mangrove, dan Mengadakan reboisasi propagul mangrove sebagai upaya dalam menciptakan regenerasi pertumbuhan mangrove dan dapat mempertahankan kestabilan pertumbuhan ekosistem mangrove. Kegiatan Pengabdian dilakukan di Desa Indomut Kabuaten Halmahera Selatan. Metode yang digunakan dengan menggunakan tahapan persiapan, tahapan edukasi dan tahapan reboisasi untuk penanaman propahul mangrove. Berdasarkan pada kegiatan ini yang dilaksanakan di Desa Indomut bersama masyarakat melakukan penanaman propagul mangrove di wilayah pesisir hutan mangrove sebagai ekosisitem mangrove adalah secara edukasi dapat mendorong partisipasi aktif dalam upaya konservasi dan pemanfaatan berkelanjutan ekosistem mangrove, yang terpenting adalah untuk keberlanjutan lingkungan dan kesejahteraan masyarakat pesisir, Reboisasi Proses penanaman propagul mangrove di desa Indomut bersama masyarakatdengan  Jumlah propagul mangrove yang ditemukan dan sudah ditanami berjumlah 50 pohon, dan masih berlajut pada pengelolaan propagul mangrove agar lebih bermanfaat bagi masyarakat di desa Indomut

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

martabe

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Education Social Sciences

Description

Martabe Journal -Jurnal Pengabdian Masyarakat, published by Institute of Research and Community Service Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan. This journal contains the results of publication lecturers to the community of agrokompleks, Teacher Training and Science of teknosains, and sosbudkum ...