Kopasta: Jurnal Program Studi Bimbingan Konseling
Vol 2, No 2 (2015): JURNAL KOPASTA (NOVEMBER 2015)

Penerapan Konseling Perorangan Pada Perilaku Bullying

Primakuria, Septi (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Sep 2016

Abstract

Artikel ini membahas mengenai perilaku bullying yang sedang ramai dibicarakan dalam dunia pendidikan. Perilaku bullying merupakan tindakan kekerasan yang dilakukan di sekolah oleh satu orang atau sekelompok orang pada satu orang yang dianggap lemah baik secara fisik maupun ekonomi. Perilaku bullying ini tentu berdampak besar bagi korban, yang mengakibatkan kehidupan sehari-hari menjadi terganggu (KES-T). Adapun cara guru BK mengatasi perilaku bullying ini dengan menerapkan konseling perorangan pada pelaku dan korban secara terpisah. Diharapkan setelah proses konseling perorangan dilakukan pelaku bullying dapat menyadari bahwa tindakan yang dilakukan selama ini kurang baik dan memutuskan untuk memperbaiki diri. Begitupun dengan korban dari bullying, setelah melakukan konseling perorangan dapat memutuskan untuk bangkit dari trauma dan berpikir positif.Kata kunci: Konseling Perorangan, Bullying

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

kopastajournal

Publisher

Subject

Religion Education Environmental Science

Description

Jurnal KOPASTA publishes articles on practice, theory, and research in all areas of Guidance and Counseling also education related to Guidance and Counseling which includes, but is not limited to : Personal Guidance and Counseling Social Guidance and Counseling Career Guidance and Counseling ...