Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis
Vol 20, No 2 (2024): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis

Pengaruh Kontroversial Influencer Terhadap Brand Image Produk dan Purchase Intention Produk Skincare di Kudus

Irawati, Fifi Endah (Unknown)
Nufal Akbar, Milad (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2024

Abstract

Seorang influecer berperan dalam mempengaruhi, dan mendorong audiensnya dalam tindakan tertentu. Kontroversial marketing terkadang dilakukan untuk menarik perhatian konsumen. Pada produk kecantikan, pengaruh promosi yang dilakukan oleh seorang influencer dapat merubah standar kecantikan menjadi tidak realistis, sehingga ada baiknya pemegang merek seharusnya lebih berhati-hati dalam memilih partner influencer karena akan mempengaruhi brand image produk dan minat pembeliannya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah kontroversial influencer berpengaruh terhadap brand image produk dan purchase intention khususnya pada produk skincare di Kudus. Penelitian ini menggunakan Metode penelitian Kualitatif dengan Structural Equation Modeling (SEM) menggunakan Smart PLS. dari 200 responden yang diteliti terhadap tiga influencer terpilih diketahui bahwa kontroversial influencer berpengaruh signifikan terhadap brand image produk dan purchase intention.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

vadded

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Value Added: Majalah Ekonomi dan Bisnis strives to publish scientific research articles reporting empirical results as well as conceptual ideas in the field of management, such as strategic management, marketing management, human resources management, technology management, finance management, ...