Jurnal Pendidikan dan Teknologi Pembelajaran Matematika
Vol. 1 No. 1 (2024): Mei

Respons Siswa Kelas X dan XI Terhadap Pembelajaran Matematika Mandiri secara Online pada Platform Google Classroom

Fitriani, Rizka (Unknown)
Nuriadin, Ishaq (Unknown)
Trisno Wibowo, Indri (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 May 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunaan google classroom terhadap kemandirian belajar siswa. Penelitian ini menggunakan analisis deskriptif kualitatif, dengan sample peserta didik kelas X dan XI SMA 29 Jakarta. Penelitian dilakukan dengan angket dan wawancara mengenai penggunaan google classroom terhadap kemandirian belajar siswa. Hasil dari penelitian ini adalah : (1) penggunaan aplikasi google classroom dinilai efektif terhadap kemandirian belajar peserta didik. (2) aplikasi google classroom direkomendasikan untuk penggunaan pembelajaran matematika secara daring. (3) kekurangan google classroom adalah terkendala dalam jaringan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

edumathtec

Publisher

Subject

Mathematics

Description

Jurnal Pendidikan dan Teknologi Pembelajaran Matematika merupakan jurnal yang berfokus pada Pendidikan dan teknologi pada pembelajaran matematika yang diterbitkan oleh Magister Pendidikan Matematika Universitas Terbuka. Jurnal ini mempublikasikan hasil dari penelitian dan artikel ilmiah bidang ...