BJIE: Babasal Journal of Industrial Engineering
Vol. 1 No. 2 (2024): Babasal Journal of Industrial Engineering (Edisi Desember)

Implementasi Pengendalian Risiko K3 pada Wet Section di Industri Manufaktur di Kecamatan Luwuk Timur: Analisis Faktor Penyebab dan Dampak Kecelakaan Kerja di Wet Section pada Industri Manufaktur di Luwuk Timur

Haluti, Islamiyati Jahada (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Jan 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan mengendalikan risiko Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) yang terdapat pada wet section di industri manufaktur PT. Sasl And Sons Indonesia. Dengan menggunakan metode analisis risiko dan penerapan Alat Pelindung Diri (APD), penelitian ini menemukan bahwa peningkatan kualitas APD dan kepatuhan terhadap prosedur K3 dapat meminimalisir risiko kecelakaan kerja yang signifikan. Hasil penelitian menunjukkan pentingnya pengawasan dan penerapan standar K3 untuk menjaga keselamatan karyawan dan meningkatkan produktivitas.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

BJIE

Publisher

Subject

Industrial & Manufacturing Engineering

Description

BJIE: Babasal Journal of Industrial Engineering merupakan jurnal ilmiah peer-review yang diterbitkan oleh LPMPP Universitas Muhammadiyah Luwuk, yang dikelola oleh Tim Pengelola Jurnal Teknik Industri. Jurnal ini diterbitkan dua kali setahun, pada bulan Juni dan Desember. Bertujuan untuk ...