Jurnal Luminous: Riset Ilmiah Pendidikan Fisika
Vol. 6 No. 1 (2025): Januri 2025

PRA PENELITIAN SEBAGAI ANALISA KEBUTUHAN LKPD FISIKA MATERI HUKUM NEWTON BERBASIS SCIENTIFIK UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP

rafifah, sayyidatur (Unknown)
Yolanda, Yaspin (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengamati dan menganalisa kebutuhan awal siswa dalam mempelajari konsep hukum newton Siswa kelas X MA Mifftahussalam Kecamatan. Megang Sakti Kabupaten Musi Rawas. Pemilihan sampel menggunakan Purposive Sampling dilakukan pada semester ganjil tahun ajaran 2024/2025 pada bulan September s.d Oktober 2024. Analisa data dilakukan secara deskriptif kuantitatif. Adapun siswa kelas X sebagai objek penelitian berjumlah 30 siswa. Berdasarkan hasil pra penelitian diatas, menunjukkan bahwa rata-rata semua siswa persentase 72,29% dengan kategori setuju dengan adanya pembelajaran yang menggunakan lembar kerja berbasis scientifik sehingga mampu membangun kolaborasi siswa dalam diskusi kelompok dan melatih keterampilan komunikasi saat menyampaikan hasil diskusi kelompok di depan kelas. Selanjutnya berdasarkan hasil wawancara guru mengenai kebutuhan lembar kerja berbasis scientifik disarankan untuk menggunakan alat-alat sederhana, atau menggunakan alat yang tersdia di laboratorium untuk melakukan eksperimen hukum 1, 2 dan 3 Newton dan sebaiknya saat membentuk kelompok, siswa berkemampun tinggi menjadi ketua kelompok untuk memudahkan siswa saat diskusi kelompok, sehingga muncul tutor

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

luminous

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

Jurnal Luminous: Riset Ilmiah Pendidikan Fisika yang disingkat dengan JLu merupakan jurnal yang diterbitkan dan dikelola oleh Program Studi Pendidikan Fisika FKIP Universitas PGRI Palembang. JLu memuat artikel hasil penelitian di bidang Pendidikan Fisika yang meliputi penelitian eksperimen, ...