Jurnal Ilmu Kesehatan dan Farmasi
Vol 12 No 2 (2024): Jurnal Ilmu Kesehatan dan Farmasi

The Analysis of Officer Behavior in Achieving Minimum Service Standards (Diabetes Mellitus Control Program at the West Lombok Region Health Center)

astriani, iis (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jan 2025

Abstract

Diabetes Mellitus (DM) merupakan penyakit dengan tingkat gula darah yang melebihi ambang normal. DM di Indonesia mengalami peningkatan sebesar 10% dari 15% menjadi 25%, serta sebesar 40-50% penderita penyakit jantung juga merupakan penderita Diabetes Mellitus. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui gambaran Perilaku petugas dalam capaian standar pelayanan minimalprogram pengendalian Diabetes Mellitus di Puskesmas Wilayah Lombok Barat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa capaian Standar Pelayanan Minimal (SPM) pada program DM di Puskesmas Wilayah Lombok Barat belum sesuai target Pemerintah. Kurangnya capaian SPM dapat menyebabkan peningkatan jumlah kasus DM yang tidak terdata dan mempengaruhi capaian target kesehatan yang ada di tingkat Kabupaten maupun tingkat Nasional.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jikf

Publisher

Subject

Dentistry Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Jurnal Ilmu Kesehatan dan Farmasi (JIKF) dengan e ISSN : 2776-8449, p ISSN : 2442-5087 adalah jurnal yang ditujukan untuk publikasi artikel ilmiah yang diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Nahdlatul Wathan Mataram. Jurnal ini adalah Jurnal Ilmu Kesehatan dan Farmasi (JIKF) yang ...