Future Academia : The Journal of Multidisciplinary Research on Scientific and Advanced
Vol. 3 No. 1 (2025): Future Academia : The Journal of Multidisciplinary Research on Scientific and A

Penerapan E-Government Melalui Aplikasi SINADINE Pada Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Timur

Tyas Anjarwati (Unknown)
Wahyudi, Kalvin Edo (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Feb 2025

Abstract

Dengan adanya perkembangan teknologi digital di Indonesia, Kantor Wilayah kementerian Agama Provinsi Jawa Timur menciptakan inovasi aplikasi naskah dinas elektronik yang diberi nama SINADINE sebagai wujud dari penerapan e-government. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis penerapan e-government melalui aplikasi SINADINE dan mengetahui bagaimana aplikasi SINADINE dapat meningkatkan kemudahan dalam proses administrasi pada Kantor Wilayah Kementerian Agama. Metode penelitian yang digunakan oleh penulis menggunakan metode deskriptif kualitatif, dengan teknik observasi, wawancara dan partisipasi secara langsung. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aplikasi SINADINE telah berhasil dalam meningkatkan kemudahan dalam proses administrasi dan pemanfaatan e-governemnt melalui aplikasi SINADINE juga berjalan dengan baik, meskipun ada beberapa hal yang masih perlu diperbaiki.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

future

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences Other

Description

Future Academia : The Journal of Multidisciplinary Research on Scientific and Advanced is an open-access, peer-reviewed journal and is rated according to international publication standards published by Yayasan Sagita Akademia Maju, Indonesia. Future Academia is dedicated to developing studies of ...