Jurnal Nasional Komputasi dan Teknologi Informasi
Vol 7, No 6 (2024): Desember 2024

Implementasi Cloud Computing pada Aplikasi Kesehatan

Saputra, Muhammad Arif Fikron (Unknown)
Paniran, Paniran (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Dec 2024

Abstract

Abstrak - Cloud computing telah menjadi solusi teknologi yang penting dalam berbagai bidang, termasuk aplikasi kesehatan. Penerapan cloud computing memungkinkan pengelolaan data yang lebih efisien, fleksibel, dan terukur. Dalam konteks aplikasi kesehatan seperti Healtime, teknologi ini mendukung penyimpanan data medis, akses informasi secara real-time, serta integrasi berbagai layanan kesehatan, seperti telemedicine dan manajemen rekam medis. Selain itu, cloud computing menyediakan keamanan data yang lebih baik dengan sistem enkripsi dan perlindungan berlapis. Penelitian ini mengkaji penerapan cloud computing pada aplikasi kesehatan, serta manfaat dan tantangan yang dihadapi dalam proses implementasinya, yang menunjukkan bahwa 80% pengguna aplikasi merasakan efisiensi dalam pengelolaan data medis.Kata kunci: kesehatan, gaya hidup sedentari, teknologi, platform cerdas, HealTime.Abstract - Cloud computing has become an important technology solution in various fields, including healthcare applications. The implementation of cloud computing enables more efficient, flexible, and scalable data management. In the context of healthcare applications such as Healtime, this technology supports medical data storage, real-time information access, and integration of various healthcare services, such as telemedicine and medical record management. In addition, cloud computing provides better data security with encryption systems and layered protection. This study examines the implementation of cloud computing in healthcare applications, as well as the benefits and challenges faced in the implementation process, which shows that 80% of application users feel efficient in managing medical data.Keywords: health, sedentary lifestyle, technology, smart platform, HealTime

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jnkti

Publisher

Subject

Aerospace Engineering Automotive Engineering Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering Engineering Neuroscience Transportation

Description

Jurnal Nasional Komputasi dan Teknologi Informasi adalah jurnal nasional yang diterbitkan oleh Program Studi Teknik Komputer Universitas Serambi Mekkah tahun 2018 dan telah Terakreditasi SINTA 5. Jurnal ini terbit sebanyak enam edisi dalam satu tahun yaitu setiap bulan Februari, April, Juni, ...