Cakrawala Management Business Journal
Vol 7 No 2 (2024): Cakrawala Management Business Journal

PENERAPAN ANGGARAN BERBASIS KINERJA DAN KUALITAS SDM TERHADAP AKUNTABILITAS KINERJA

Malino, Marlina (Unknown)
Puspita, Faradilla (Unknown)
Simanjuntak, Verawati (Unknown)
Sumari, Jenita (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Jan 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah variabel penerapan anggaran berbasis kinerja dan kualitas sumber daya manusia terhadap akuntabilitas kinerja memiliki pengaruh secara parsial maupun secara simultan pada BPKAD Kabupaten Manokwari. Jenis penelitian ini yaitu kuantitatif. Sampel penelitian ini berjumlah 32 responden, dengan teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu sampel jenuh. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel penerapan anggaran berbasis kinerja tidak berpengaruh terhadap akuntabilitas kinerja, sedangkan variabel kualitas sumber daya manusia berpengaruh positif dan signifikan terhadap akuntabilitas kinerja pada BPKAD Kabupaten Manokwari. Hasil uji simultan menunjukan bahwa variabel penerapan anggaran berbasis kinerja dan kualitas sumber daya manusia berpengaruh secara simultan terhadap akuntabilitas kinerja pada BPKAD Kabupaten Manokwari.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

cmbj

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

The Journal of Cakrawala management business journal [CM-BJ] publishes papers on the Indonesian management and business for international academicians, practitioners, regulators, and public societies. The Cakrawala management business journal [CM-BJ] accepts empirical or conceptual papers with any ...