JBES Journal of Biology Education and Science
Vol 2 No 2 (2022): JBES: Journal Of Biology Education And Science, (Periode Terbitan April sampai Ju

Karakteristik Morfologi Bunga Kertas (Bougenville)

Umaternate, Hendra (Unknown)
Munawar, Suslina (Unknown)
Soamole, Rukia (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Jun 2022

Abstract

Morfologi tumbuhan adalah ilmu yang mempelajari bentuk fisik dan sruktur tubuh bagian luar dari tumbuhan. morfologi berasal dari bahasa latin yaitu,morphus yang artinya bentuk-bentuk dan logos yang berarti ilmu. Morfologi berbada dengan anatomi tumbuhan, morfologi mempelajari bagian luar tumbuhan sedangkan anatomi mempelajari bagian dalam tumbuhan. Morfologi dari suatu jenis tumbuhan merupakan salah satu ciri yang mudah di temukan (jones dan loucsinger, 1987.kemudian Bunga kertas ( bougenfille) adalah salah satu tanaman hias yang mudah di jumpai di pekarangan rumah dan di berbagai tempat. Bunga ini tergolong tanaman semak-semak karena memiliki batang keras. Tanaman bunga kertas ini berasal dari amerika selatan akan tetapi banyak di jumpai di indonesia dan dijadikan tanaman hias karena warna bungan yang beragam dan indah.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jbes

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Education Environmental Science Immunology & microbiology Neuroscience

Description

JBES adalahterbitan berkala ilmiah (ISSN: 2808-019X) yang menyajikan publikasikan artikel-artikel ilmiah yang meliputi tema Pendidikan Biologi dan Sain Biologi. Jurnal ini terbit 3 kali dalam setahun, yakni pada bulan Januari, Juli, dan November. Fokus dari jurnal ini adalah untuk menerbitkan ...