Jurnal Pengabdian Masyarakat Ilmu Komputer
Vol. 2 No. 1 (2025): Januari

PELATIHAN DASAR PENGELOLAAN DATA MENGGUNAKAN MICROSOFT ACCESS DI DESA AGROWISATA GELEBAK DALAM

Putra, Andre Mariza (Unknown)
Setiawan, Heri (Unknown)
Zulkarnaini, Zulkarnaini (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2025

Abstract

Tujuan dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah agar pengelola atau sumber daya manusia yang ada di desa Agrowisata Gelebak Dalam mampu memahami dasar-dasar dalam pembuatan Database menggunakan Microsoft Access. Sasaran Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah pengelola atau sumber daya manusia yang ada di desa Agrowisata Gelebak Dalam. Pelatihan ini berlokasi di Desa Gelebak Dalam, Kec. Rambutan, Kab. Banyuasin, Sumatera Selatan. Materi pelatihan berupa pengenalan komputer, pengolahan data menggunakan komputer dengan aplikasi Microsoft Access. Hasil dari pelaksanaan kegiatan ini agar pengelola atau sumber daya manusia yang ada di Desa Agrowisata Gelebak Dalam dapat mengaplikasikan komputer untuk keperluan penyimpanan dan pengelolaan data di komputer.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jpmik

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Environmental Science Social Sciences

Description

urnal Pengabdian Masyarakat Ilmu Komputer (JPMIK) merupakan Jurnal Nasional yang bertujuan untuk menerbitkan artikel tentang kegiatan pengabdian kepada masyarakat oleh sivitas akademika mencakup model, konsep, pelatihan, penyuluhan, sosialisasi dan implementasi terkait yang memanfaatkan keilmuan ...