IJSS
Vol. 3 No. 1 (2025): Januari-IJSS

Makna Di Dalam Bentuk Blangkon Gaya Surakarta Sebagai Ajaran Hidup Masyarakat Jawa

Yuwono, Evita Putri (Unknown)
Sawitri, Sawitri (Unknown)
Deswijaya, Adi (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2025

Abstract

Tujuan dari penelitian ini dilakukan untuk mengkaji secara mendalam makna blangkon gaya Surakarta sebagai presentasi kehidupan masyarakat jawa dengan fokus studi kota Surakarta. Metode penelitian yang digunakan yaitu menggunakan metode penelitian deskriptif. Ada beberapa pendapat bahwa blangkon mempunyai manfaat sebagai pelindung kepala dari panasnya sinar matahari. Jenis blangkon gaya Surakarta meliputi blangkon kasatriyan, blangkon perbawan, blangkon cekok mondhol, dan blangkon Mangkunegaran. Makna yang terkandung di dalamnya serta nilai Pendidikan karakter yang terdapat pada blangkon gaya Surakarta yaitu: nilai religi, nilai pendidikan, nilai budaya, dan nilai sosial. Adapun kesimpulan dari penelitian ini adalah blangkon gaya Surakarta dibagi menjadi 4 dan masing-masing blangkon tersebut memiliki corak dan bentuk yang berbeda beda dan mencerminkan status sosial masyarakat Jawa. Blangkongaya Surakarta bukan sebagai aksesoris kepala saja tetapi sebagai representasi masyarakat Jawa dalam dalam kehidupannya. Selain itu nilai luhur yang dapat diambil dari blangkon tersebut adalah blangkon sebagai simbol budaya yang memiliki makna serta nilai-nilai filosofis yang mencerminkan etika, kepribadian.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

ijss

Publisher

Subject

Humanities Education Physics Social Sciences Other

Description

The focus and scope of this journal are quite broad but limited to the social sciences. The scopes are many areas in social sciences such as politics, sociology, media and information, international relations, and anthropology including cultural and bioanthropology, social biology, multiculturalism, ...