JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 9 No. 1 (2025)

Analysis of Factors Influencing Students' Learning Motivation in English Subjects

Lawolo, Sehati (Unknown)
Mendrofa, Rezeki (Unknown)
Hia, Zakiah Tafonao (Unknown)
Laoli, Adieli (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Feb 2025

Abstract

Belajar merupakan usaha seseorang untuk mencapai perubahan tingkah laku secara menyeluruh sebagai hasil pengalamannya sendiri dalam berinteraksi dengan lingkungannya dalam memenuhi kebutuhan hidupnya. Untuk mencapai perubahan perilaku sebagai akibat dari hasil belajar diperlukan sebuah dorongan yang disebut dengan motivasi belajar. Motivasi belajar adalah keseluruhan gerakan atau dorongan yang menunjang efektifitas belajar peserta didik dalam menjamin kelangsungan dan tercapainya tujuan yang diinginkan. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan mendeskripsikan faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi belajar peserta didik pada mata pelajaran Bahasa Inggris kelas VIII di UPTD SMP Negeri 1 Simolo-molo. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan data kuantitatif. Adapun instrumen perolehan data penelitian ini terdiri dari lembar observasi, wawancara, dan angket. Hasil analisis beberapa indikator motivasi belajar dari dimensi internal dan eksternal, ditemukan bahwa faktor yang memiliki persentase tertinggi adalah faktor eksternal dengan persentase 80,8%. Sedangkan persentase faktor internal adalah 80,1%.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...