Cendikia Pendidikan
Vol. 13 No. 2 (2025): Sindoro Cendikia Pendidikan

KAJIAN HISTORIS PENDIDIKAN MASA KOLONIALISME SAMPAI MASA ORDE LAMA DI INDONESIA

Udin Abubekar (Unknown)
Dety Mulyanti (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Feb 2025

Abstract

Pendidikan di Indonesia memiliki perjalanan sejarah yang panjang dan kompleks, dimulai dari masa kolonialisme hingga periode Orde Lama. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji perkembangan sistem pendidikan di Indonesia dalam konteks sejarah tersebut, serta dampaknya terhadap masyarakat. Metode yang digunakan dalam kajian ini adalah analisis kualitatif dengan mengumpulkan data dari berbagai sumber literatur yang relevan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendidikan pada masa kolonialisme cenderung eksklusif dan berfokus pada kepentingan penjajah, sementara pada masa Orde Lama terdapat upaya untuk meratifikasi pendidikan bagi seluruh lapisan masyarakat. Kesimpulan dari kajian ini adalah bahwa sejarah pendidikan di Indonesia mencerminkan dinamika sosial dan politik yang berpengaruh terhadap perkembangan pendidikan di era selanjutnya.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

sindorocendikiapendidikan

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics

Description

Sindoro: Cendikia Pendidikan. Jurnal ini terbit tiap bulan dalam setahun. Jurnal ini termasuk jurnal open acces yang memungkinkan penulis dari berbagai lintas dapat elaborasi untuk menulis di jurnal ini. Jurnal ini merupakan buah pemikiran dari terhadap bidang Ilmu khususnya Pendidikan. Jurnal ini ...