Al'Adalah
Vol. 9 No. 2 (2006)

REPOSISI GURU SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN




Article Info

Publish Date
04 Apr 2022

Abstract

Sebagai komponen penting dalam pembangunan sebuah bangsa, pendidikan menuntut perhatian lebih dibanding bidang-bidang yang lain. Terlebih lagi, pendidikan merupakan instrumen penting dalam pembentukan dan penyiapan sumber daya manusia (SDM) berkualitas yang akan mewarnai proses dan dinamika kehidupan yang semakin kompleks dan kompetitif. Untuk merealisasikan hal itu, diperlukan banyak piranti penunjangnya, salah satunya adalah guru. Guru dituntut untuk tidak hanya memiliki kepandaian dan penguasaan atas ilmu pengetahuan yang hendak diajarkan pada peserta didik, tetapi juga dituntut untuk memiliki hal-hal signifikan lainnya.

Copyrights © 2006






Journal Info

Abbrev

aladalah

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences

Description

This journal aims to publish original research articles on Islam and Muslims, especially Islamic thoughts, doctrines, and practices oriented toward moderation, egalitarianism, and humanity. The journal articles cover integrated topics on Islamic issues, including Islamic philosophy and theology, ...