Al'Adalah
Vol. 5 No. 2 (2002)

GENDER DALAM PERSPEKTIF MANAJEMEN




Article Info

Publish Date
05 Apr 2022

Abstract

Kedudukan pria dan wanita adalah sama dan sederajat dalam segala Hal merupakan tema sentral dan sekaligus menjadi sumber motivasi perjuangan bagi kaum wanita. Dengan demikian, wanita juga memiliki kapabilitas yang sama dengan pria untuk memenuhi berbagai persyaratan dunia kerja, walau tak dapat dipungkiri bahwa dalam praktek organisasional peran diantara keduanya dalam banyak hal berbeda atau bahkan dibedakan, oleh karena itu tawaran yang hendak diberikan pada tulisan mi adalah bagaimana peran wanita dan pria itu lebih bersifat korelasional dan komplementer serta hadirnya sifat timbal balik dalam mengelola manajemen.

Copyrights © 2002






Journal Info

Abbrev

aladalah

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences

Description

This journal aims to publish original research articles on Islam and Muslims, especially Islamic thoughts, doctrines, and practices oriented toward moderation, egalitarianism, and humanity. The journal articles cover integrated topics on Islamic issues, including Islamic philosophy and theology, ...