DELAHA: Journal of Theological Sciences
Vol. 1 No. 2 (2024): Desember || DELAHA: Journal of Theological Sciences

Pendampingan Pastoral Konseling Bagi Mahasiswa GMIM Efrata Tandengan Dalam Menghadapi Tantangan Akademik

Worang, Tesalonika Cindy (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi peran pendampingan pastoral konseling bagi mahasiswa GMIM Efrata Tandengan dalam menghadapi tantangan akademik. Melalui wawancara mendalam, observasi, dan diskusi dengan mahasiswa serta orang tua, ditemukan bahwa mahasiswa mengalami tekanan akademik berupa tuntutan tugas, ujian, dan harapan keluarga yang tinggi. Selain itu, tantangan emosional seperti stres, kecemasan, dan keadaan sosial turut memengaruhi kesejahteraan mereka. Pendampingan pastoral konseling terbukti efektif dalam membantu mahasiswa mengelola tekanan ini melalui pendekatan empatik dan dukungan rohani, yang memberikan ketenangan, pemahaman baru, serta penguatan karakter. Temuan ini menegaskan pentingnya penguatan program konseling pastoral di kampus untuk mendukung keseimbangan akademik dan emosional mahasiswa.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

delaha

Publisher

Subject

Religion

Description

DELAHA:Journal of Theological Sciences is a journal published by PT. Giat Konseling Nusantara. This journal is in collaboration with Asosiasi Poimenika Indonesia and Prodi S2 Pastoral Konseling IAKN Manado. DELAHA: Journal of Theological Sciences accepts the results of scientific studies in all ...