DELAHA: Journal of Theological Sciences
Vol. 1 No. 2 (2024): Desember || DELAHA: Journal of Theological Sciences

Peran Pendidikan Agama Kristen (PAK) Terhadap hubungan pacaran beda Agama

Surati, Susi Cicilya (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2024

Abstract

Pendidikan Agama Kristen memiliki peranan yang sangat besar dalam membentuk karakter, moral, dan spiritualitas seseorang. Dalam konteks sebagai masyarakat majemuk di Indonesia, hubungan sesama manusia yang melibatkan perbedaan agama menjadi satu tantangan baru yang muncul bagi muda-mudi Kristen yang saat ini banyak terlibat hubungan asmara dengan pasangan dari agama yang berbeda. Penulisan artikel ini bertujuan untuk mempelajari lebih lanjut peran Pendidikan Agama Kristen dalam membimbing muda-mudi Kristen yang berada dalam hubungan percintaan dengan pasangan yang berbeda agama.  Hasil kajian ini menunjukkan bahwa Pendidikan Agama Kristen memiliki peran untuk membimbing muda-mudi Kristen agar tetap menjaga integritas iman, berkomunikais dengan sehat, serta membuat keputusan yang bijak dalam menghadapi konflik mengenai perbedaan agama. 

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

delaha

Publisher

Subject

Religion

Description

DELAHA:Journal of Theological Sciences is a journal published by PT. Giat Konseling Nusantara. This journal is in collaboration with Asosiasi Poimenika Indonesia and Prodi S2 Pastoral Konseling IAKN Manado. DELAHA: Journal of Theological Sciences accepts the results of scientific studies in all ...