J-mace : Jurnal Penelitian
Vol 5, No 1 (2025): JANUARI

PENGARUH PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI PUSKESMAS YENANAS DISTRIK BATANTA SELATAN KABUPATEN RAJA AMPAT

Sawoy, Alfons (Unknown)
Jantje, Hendry Jerry (Unknown)
Salomena, Ronald (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Jan 2025

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana Pengaruh Pengembangan Sumber Daya Manusia  Terhadap Kinerja Pegawai  di  Puskesmas Yenanas Distrik Batanta Selatan  Kabupaten Raja Ampat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kuantitatif untuk mengukur pengaruh pengembangan sumber daya manusia  terhadap kinerja pegawai  di Puskesmas Yenanas Distrik Batanta Selatan  Kabupaten Raja Ampat. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan melalui observasi, kuisioner, studi pustaka dan dokumentasi. Teknik analisa data yang digunakan adalah uji validitas data, Uji Reliabilitas (Test of Reliabilitas), uji  t –test (parsial), uji koefisien determinasi (r²) dan Analisa Regresi Linier Sederhana. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Pengembangan Sumber Daya Manusia berpengaruh positif (7,837) dan signifikan (0,020) terhadap Kinerja Pegawai atau dapat dikatakan bahwa Pengembangan Sumber Daya Manusia berpengaruh positif terhadap Kinerja Pegawai pada Puskesmas Yenanas Distrik Batanta Selatan Kabupaten Raja Ampat.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jmace

Publisher

Subject

Religion Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

J-MACE Jurnal Penelitian, Merupakan jurnal penelitian umum di bidang Sains, Pendidikan dan pembelajaran, Sosial Humaniora di LPPM Universitas Victory Sorong yang berisikan Penelitian di bidang eksata dan non eksata, yang berasal dari hasil pemikiran dan hasil penelitian yang ditulis oleh para pakar, ...