Al-Dhikra
Vol. 6 No. 1 (2024): Al-Dhikra: Jurnal Studi Quran dan Hadis

KRITIK HASAN AL-SAQAF TERHADAP PENILAIAN HADIS NABI OLEH NA>S}IR AL-DI>N AL-ALBA>NI> DALAM KITAB TANA>QUD}A>T AL-ALBA>NI> AL-WA>D}IH}A>T

Siska Sukmawati dan Rizki Putriani (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Feb 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penilaian terhadap buku hadits Na>s}ir al-Di>n Al-Alba>ni> yang ditulis oleh ulama kontemporer asal Yordania, Hassan bin Ali Assaqaf. Metode penelitian ini adalah library research dengan metode kualitatif yang disusun  secara deskriptif, komparatif, dan analitis. Kitab Tana>qud}a>t al-Alba>ni> al-Wa>d}ih}a>t karya Hasan bin Ali Assaqaf merupakan kitab yang berisi tentang koreksi-koreksi atas kekeliruan Na>s}ir al-Di>n al-Alba>ni> dalam menilai hadis Nabi. Riset ini berkesimpulan bahwa menurut Assaqaf, terdapat banyak inkosistensi yang dilakukan al-Alba>ni> di antaranya memberikan status daif kepada hadis-hadis yang terkandung dalam kitah S}ah}i>h}ain, serta tidak konsisten dalam memberikan penilaian kualitas terhadap suatu hadis. Sebab di sisi lain, Al-Bani juga dinilai tidak adil melakukan Jarh wa Ta’dil.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

aldhikra

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Al-Dhikra: Jurnal Studi Quran dan Hadis was first published by the Faculty of Ushuluddin of Institut PTIQ Jakarta in April 2016 and published twice within one year i.e April and October. So, it accepts submissions of manuscripts from any issues related to quranic and hadith studies. Editors accept ...