Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi
Vol. 6 No. 4 (2025): Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (Maret - April 2025)

Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Sekretariat Daerah Kabupaten Mamberamo Tengah

Paembang, Felix (Unknown)
Yosephina Ohoiwutun (Unknown)
Muhlis Hafel (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Mar 2025

Abstract

Penelitian ini juga bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh secara simultan, kepemimpinan, motivasi dan disiplin Kerja terhadap kinerja. Penelitian ini dilakukan pada pegawai Setda Mamberamo Tengah berjumlah 127 orang dengan metode pengambilan sampel jenuh. Pendekatan analisis diuji dengan regresi berganda. Hasil penelitian membuktikan bahwa secara simultan variabel kepemimpinan, motivasi dan disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JEMSI

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (JEMSI), ISSN 2686-5238 (online) dan ISSN 2686-4916 (print), merupakan jurnal penelitian manajemen dan sistem informasi yang diterbitkan sejak tahun 2019 oleh Dinasti Publisher. Jurnal ini bertujuan untuk menyebarluaskan hasil penelitian kepada para ...