Jurnal CENDEKIA Jaya
Vol 7 No 1 (2025): Edisi Februari

PENGARUH PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN MEMBELI AYAM BROILER DI PT POKHPAND CIREBON

CENDEKIA Jaya, Pengelola Jurnal (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2025

Abstract

Pemasaran merupakan hal yang penting dalam mempertahankan keberadaan produknya. Dalam situasi persaingan, perusahaan harus menerapkan strategi pemasaran yang dinamis dan disesuaikan dengan kondisi pasar yang ada, seperti melakukan dengan strategi pemasaran dengan bauran pemasaran yang mengkombinasikan variabel produk, harga, distribusi dan promosi. Konsumen mempunyai karakteristik yang berbeda-beda yang membuat setiap pengambilan keputusan melakukan pembelian daging ayam menjadi bervariasi ada yang membeli di pasar modern dan ada yang membeli di pasar traditional. Berbagai dasar pertimbangan konsumen yang menjadi alasan konsumen melakukan pembelian di pasar traditional yang pasar modern.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

cendekia-jaya

Publisher

Subject

Humanities Environmental Science Social Sciences Other

Description

"CENDEKIA Jaya" FISIP UNTAG CIREBON merupakan jurnal media komunikasi dan publikasi ilmiah diterbitkan dua kali setahun oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas 17 Agustus 1945 Cirebon, berisikan hasil penelitian, makalah, skripsi dan karya ilmiah lainnya yang berkaitan dengan ilmu ...