JETT (Jurnal Elektro dan Telekomunikasi Terapan)
Vol 1 No 1: JETT Desember (2014)

PERANCANGAN DAN REALISASI ALAT PENGUSIR NYAMUK MENGGUNAKAN FREKUENSI ULTRASONIK BERBASIS MIKROKONTROLLER

Dinda Ardiwinnata (Unknown)
Mohamad Ramdhani (Prodi D3 Teknik Telekomunikasi, Fakultas Ilmu Terapan, Universitas Telkom)
Unang Sunarya (Prodi D3 Teknik Telekomunikasi, Fakultas Ilmu Terapan, Universitas Telkom)



Article Info

Publish Date
18 Jul 2016

Abstract

Sistem kerja dari alat ini yaitu mikrokontroller mengatur keluaran dan membangkitkan frekuensi ultrasonik dengan menggunakan timer dari frekuensi 20 kHz – 65 kHz secara berkala sesuai dengan yang diinginkan. Setelah itu masuk ke rangkaian penguat sinyal agar keluaran dapat memancarkan gelombang ultrasonik melalui speaker. Lalu LCD akan menampilkan nilai frekuensi dan speaker akan memancarkan bunyi ultrasonik.Diharapkan dengan terciptanya alat pengusir nyamuk menggunakan gelombang frekuensi ultrasonik ini lebih efisien untuk mengusir nyamuk dan tidak membahayakan kesehatan manusia.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

jett

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

JETT is a scientific journal published by Telkom University Bandung, Fully supported by Diploma of Telecommunication Engineering and became the scientific media for researchers and lecturers who will publish the results of their research. The aim of the Journal is to facilitate scientific ...