Jurnal Kreatif : Jurnal Kependidikan Dasar
Vol. 13 No. 1 (2022): Jurnal Kreatif: Juni 2022

PENGEMBANGAN E-LEARNING BERBASIS EDMODO SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN SBDP KELAS III UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBIRAMA

Gubta, Edwin Chandra (Unknown)
Nugraheni, Nursiwi (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 May 2024

Abstract

Setiap peserta didik mempunyai pola pertumbuhan dan perkembangan yang berbeda. Begitu pula pada proses pembelajaran di SDN Ngaliyan 02 Semarang, yang mempunyai profilling kerakteristik, gaya dan kebutuhan belajar yang berbeda- beda. Dengan adanya keragaman karakteristik peserta didik, mulai dari keragaman latar belakang, keragaaman kecerdasan hingga keragaman gaya belajar peserta didik, maka kegiatan pembelajaran harus dilaksanakan secara bervariasi serta berdiferensiasi dengan menyesuaikan kebutuhan belajar setiap peserta didik yang berbeda- beda. Dalam kegiatan pembelajaran, kurikulum harus tetap dijadikan acuan dan pedoman utama dalam proses kegiatan belajar mengajar. Guru berperan besar dalam menentukan materi dan bahan ajar untuk mencapai tujuan pendidikan dan pencapaian hasil kurikulum yang maksimal, namun dalam proses pelaksanaannya tetap harus menyesuaikan dengan kondisi peserta didik yang beragam.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

kreatif

Publisher

Subject

Education

Description

As an international journal, [P-ISSN 2087-2666 | E-ISSN 2580-6904] was published biannually (June & December) by Department of Primary School Teacher Education, Faculty of Education, Universitas Negeri Semarang, Indonesia. Publish articles containing research articles in the field of Research ...