J-CEKI
Vol. 3 No. 4: Juni 2024

Pengaruh Model Project Based Learning Dalam Pembelajaran Biologi Terhadap Berpikir Kritis Siswa Pada Materi Keanekaragaman Hayati

Zulviana Y. Sidabariba (Unknown)
Zusje Warouw (Unknown)
Emma M. Moko (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Jun 2024

Abstract

Project Based Learning (PjBL) adalah salah satu model pembelajaran yang menggunakan masalah dunia nyata sebagai suatu konteks bagi siswa untuk belajar tentang cara berpikir kritis dan keterampilan pemecahan masalah serta untuk memperoleh pengetahuan dan konsep yang esensial dari materi pelajaran. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui project based learning (Pjbl) terhadap kemampuan berpikir kritis siswa pada materi keanekaragaman hayati indonesia kelas X SMA Negeri 1 Tondano. Metode penelitian yang digunakan yaitu penelitian eksperimen semu atau quasi experimen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai Thitung 7.558 >Ttabel 2.037 dengan nilai signifikansi yang 0.000< 0,05, artinya H0 ditolak dan Ha diterima sehingga dapat disimpulkan bahwa project based learning (Pjbl) berpengaruh signifikan terhadap kemampuan berpikir kritis siswa. Kemudian dilihat dari nilai rata-rata berpikir kritis siswa pada posttest kelas eksperimen yaitu 73.09, sedangkan posttest kelas kontrol yaitu, 64.71.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

J-CEKI

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

J-CEKI : Jurnal Cendekia Ilmiah diterbitkan oleh CV. ULIL ALBAB CORP. J-CEKI terbit 6 kali dalam setahun atau tiap 2 bulan sekali. J-CEKI menerbitkan artikel bidang Humaniora dan Ilmu Sosial. Humaniora: Bahasa dan Linguistik, Sejarah, Sastra, Seni Pertunjukan, Filsafat, Agama, Seni Rupa. Ilmu ...