Ulil Albab
Vol. 1 No. 8: Juli 2022

Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Minuman Nyoklat Klasik Bu Dendy Tulungagung

Zumrotus Silfiana (Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung)
Muhammad Aswad (Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung)



Article Info

Publish Date
09 Jul 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, harga, promosi, dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen pada minuman Nyoklat Klasik Bu Dendy Tulungagung. Penelitian ini dengan menggunakan metode kuantitatif dan jenis penelitian asosiatif dengan strategi pengujian uji asumsi klasik dan uji hipotesis. Data-data di peroleh dari kuisioner dengan menggunakan sampel 67 orang yang mana di uji dengan menggunakan SPSS 25.0 sebagai alat pengujian. Dampak dari ulasan ini menunjukkan bahwa X1 (kualitas produk) memiliki dampak yang positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen pada minuman Nyoklat Klasik Bu Dendy Tulungagung. X2 (harga) memiliki dampak yang positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen pada minuman nyoklat klasik Bu Dendy Tulungagung. X3 (promosi) memiliki dampak yang positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen pada minuman Nyoklat Klasik Bu Dendy Tulungagung. X4 (kualitas pelayanan) memiliki dampak yang positif akan tetapi tidak signifikan terhadap kepuasan konsumen pada minuman Nyoklat Klasik Bu Dendy Tulungagung.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JIM

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin diterbitkan oleh CV. ULIL ALBAB CORP. ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisplin menerbitkan artikel bidang multidisiplin, termasuk : Pendidikan, Hukum, Ekonomi, Agama, Pendidikan, Kesehatan, Teknik, Kebijakan Publik, Pariwisata, Sosial dan Politik, Budaya, ...