Media Riset Ekonomi Pembangunan (MedREP)
Vol. 1 No. 2 (2024): MedREP: Volume 1, No. 2, Juli 2024

Pengujian Easterlin Paradoks Pada Provinsi Di Indonesia

Putra, Randiko Dianda (Unknown)
Yollit Permata Sari (Unknown)
Rahmizal, Maizul (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Jun 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Per kapita, Inflasi, Umur Harapan Hidup, dan Tingkat Pengangguran Terbuka terhadap Indeks Kebahagiaan di Indonesia, serta untuk menguji apakah Easterlin Paradox terjadi di Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi data penel dengan Fixed Effect Model (FEM). Hasil penelitian menunjukkan PDRB Per kapita dan Tingkat Pengangguran Terbuka tidak berpengaruh terhadap Indeks Kebahagiaan, yang mengindikasikan terjadinya Easterlin Paradox di Indonesia. Selain itu, terdapat hubungan negatif dan signifikan antara inflasi dan indeks kebahagiaan, serta hubungan positif dan signifikan antara Umur Harapan Hidup dan Indeks Kebahagiaan di Indonesia.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

MedREP

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Media Riset Ekonomi Pembangunan (MedREP) is a peer-reviewed journal that provides a forum for scientific works pertaining to Development Economics. This journal was first published since March 2024 by the Universitas Negeri Padang .This journal published four times a year and has e-ISSN ...