Jurnal Administrasi Publik (JAP)
Vol 4, No 2 (2013): JURNAL ADMINISTRASI PUBLIK

Persepsi Mahasiswa Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Terhadap Keterbukaan Informasi di Kota Serang

Deden Muhammad Haris (Program Studi Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Jl. Raya Jakarta Km 4 Serang)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2013

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh kondisi bahwa masyarakatseringkali mengalami kesulitan dalam mendapat informasi dari Badan Publik diKota Serang, Data dan informasi yang disediakan oleh Badan Publik seringkalitidak up to date. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimanapersepsi mahasiswa Universita Sultan Ageng Terhadap Keterbukaan InformasiPublik di Kota Serang. Metode penelitian yang dignakan adalah kuantitatifdeskriptif, Populasi penelitian ini adalah seluruh mahasiswa Universitas SultangAgeng Tirtayasa yang berlokasi di Kota Serang. Teknik sampling yang digunakanadalah kuota, jumlah responden adalah 100 orang mahasiswa. Hasil penelitianmenunjukkan bahwa persepsi mahasiswa terhadap keterbukaan informasi di KotaSerang sebesar 76.3 termasuk dalam ketegori baik.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

jap

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Industri kecil memiliki peranan strategis dalam perdagangan nasional hal ini karena proporsi usaha skala kecil mempunyai daya serap tenaga kerja yang sangat besar. Kota Tasikmalaya memiliki banyak sumber daya yang dapat dikembangkan, baik industri bordir, makanan atau kerajinan. Industri Kecil ...