Jurnal Fisika : Fisika Sains dan Aplikasinya
Vol 10 No 1 (2025): Jurnal Fisika : Fisika Sains dan Aplikasinya

PENGAPLIKASIAN NANOMATERIAL CARBON DOTS DARI EKSTRAK KULIT PARE UNTUK PERTUMBUHAN TANAMAN CABAI PADA BIDANG PERTANIAN

Raihan, K (Unknown)
Firman, Septiyanto R (Unknown)
G., Antarnusa (Unknown)
I, Affifah. (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Apr 2025

Abstract

Dalam penelitian ini, peneliti bereksperimen membuatan inovasi dalam meningkatkan mutu dan kuantitasnya dengan cara mengaplikasikan nanomaterial pada bidang pertanian. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan pertumbuhan tanaman cabai dengan mengaplikasikan nanomaterial C-dots pada bidang pertanian. Metode yang digunakan adalah eksperimental, dimana jenis metode yang digunakan yakni eksperimental murni (true experimental). Hasil eksperimen menunjukkan bahwa laju pertumbuhan tanaman cabai yang diberi larutan C-dot dengan konsentrasi 50 mg/L lebih optimal pertumbuhannya dibandingkan dengan pertumbuhan yang diperoleh dari konsentrasi C-dots lainnya yang digunakan. Dalam penelitian ini, peneliti bereksperimen membuatan inovasi dalam meningkatkan mutu dan kuantitasnya dengan cara mengaplikasikan nanomaterial pada bidang pertanian. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan pertumbuhan tanaman cabai dengan mengaplikasikan nanomaterial C-dots pada bidang pertanian. Metode yang digunakan adalah eksperimental, dimana jenis metode yang digunakan yakni eksperimental murni (true experimental). Hasil eksperimen menunjukkan bahwa laju pertumbuhan tanaman cabai yang diberi larutan C-dot dengan konsentrasi 50 mg/L lebih optimal pertumbuhannya dibandingkan dengan pertumbuhan yang diperoleh dari konsentrasi C-dots lainnya yang digunakan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

FISA

Publisher

Subject

Astronomy Earth & Planetary Sciences Electrical & Electronics Engineering Materials Science & Nanotechnology Physics

Description

Jurnal Fisika – Fisika Sains dan Aplikasinya diterbitkan oleh Jurusan Fisika, Fakultas Sains dan Teknk - Universitas Nusa Cendana secara berkala (setiap 6 bulan) yaitu setiap bulan April dan Oktober, dengan tujuan untuk menyebarluaskan hasil penelitian, pengkajian, dan pengembangan bidang Fisika ...