eProceedings of Art & Design
Vol. 12 No. 1 (2025): Februari 2025

PERANCANGAN BUKU ILUSTRASI TENTANG NILAI DAN MAKNA UANG PANAI’ BAGI SUKU BUGIS

Faisal, Andi Rifqah Aqilah (Unknown)
Desintha, Siti (Unknown)
Mustikawan, Arry (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Mar 2025

Abstract

Indonesia, sebagai negara multikultural, memiliki beragam budaya dan tradisi yang mencerminkan identitas lokal. Salah satu nilai penting dalam masyarakat Bugis adalah siri' na pacce, yang mencerminkan kepedulian dan kehangatan emosional antarindividu. Dalam budaya Bugis, uang panai’ menjadi bagian inti daritradisi pernikahan. Namun, seiring waktu, uang panai’ sering disalahpahami sebagaiajang pamer gengsi, sehingga menyimpang dari nilai siri’. Untuk melestarikan tradisiini dan menjaga maknanya, buku ilustrasi dianggap sebagai media efektif dalam menyampaikan informasi dan solusi terkait uang panai’, agar masyarakat tetapmempertahankan nilai budaya di tengah perubahan zaman. Kata Kunci: Uang Panai', makna dan nilai, ilustrasi

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

artdesign

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian Art & Design. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...