Aulad : Journal on Early Childhood
Vol. 5 No. 1 (2022): April 2022

Manajemen Model Pembelajaran Beyond Centers and Circle Time (BCCT) Secara Blended Learning

Latifah, Ibdaul (Unknown)
Yulianti, Ade Lya (Unknown)
Hasanah, Radhiyyatul (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 May 2022

Abstract

Pendemi Covid-19 merubah segala aspek kehidupan tidak terkecuali dengan sistem pendidikan. Blended Learning adalah salah satu perubahan sistem pendidikan yang terjadi ketia pandemic Covid-19 dengan memadukan antara tatap muka dengan tatap maya. Penelitin ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang proses Manajemen Model Pembelajaran Beyond Centers and Circle Time secara Blended Learning. Penelitian ini berjenis deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi serta dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan cara pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil dalam penelitian ini mendeskripsikan bahwa proses manajemen model pembelajaran Beyond Centers and Circle Time secara Blended Learning diawali dengan perencanaan membuat kebijakan, aturan, RPPH, RPPM dalam menghadapi pembelajaran Blended Learning, pelaksanaan dilakukan dengan tiga hari offline dan tiga hari Online. Offline dengan Home Visit dan tatap muka terbatas sedangkan Online dengan menggunakan Whatsapp Group serta video pembelajaran.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

aulad

Publisher

Subject

Education Public Health Social Sciences

Description

Aulad : Journal on Early Childhood is a periodically scientific journal published by Program Studi PG-PAUD Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai Riau, Indonesia. The journal focuses its scope on the issues on Early Childhood. We invite scientists, scholars, researchers, as well as profesionnals to ...