Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan
Vol. 3 No. 3 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 3 Nomor 3 (Januari 202

Kepemimpinan Partisipatif Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan (Studi Kasus SD Islam Al Azhar 13 Rawamangun Jakarta) : Penelitian

Komarudin (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Mar 2025

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kepemimpinan partisipatif dalam meningkatkan mutu pendidikan di SD Islam Al Azhar 13 Rawaamangun. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara mendalam dan studi dokumen. Analisis data menggunakan teknik reduksi data, penyajian data, pembahasan lalu penarikan kesimpulan dan verifikasi. Hasil dari penelitian di SD Islam Al Azhar 13 Rawamangun yaitu: 1) gaya kepemimpinan partisipatif berpengaruh secara signifikan terhadap etos kerja guru dan tenaga kependidikan di SD Islam Al Azhar 13 Rawamangun, 2) dalam perencanaan pendidikan serta pengambilan kebijakan melibatkan partusipasi pendidik, tenaga kependidikan, dan orang tua peserta didik.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jerkin

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan is a journal on Faculty of Education. Jurnal JERKIN: Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan is under the auspices of the Faculty of Education, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai. The journal is registered with E-ISSN: 2961-9890. Jurnal ...