PSIKOPEDIA : Jurnal Psikologi
Vol. 6 No. 1 (2025): Maret

PERAN GURU BIMBINGAN KONSELING DALAM MENGATASI KENAKALAN REMAJA DI SMP NEGERI 40 BULUKUMBA

Armadi , Andi A. O. (Unknown)
Kasenda, Rinna Y. (Unknown)
Nainggolan, Deklay (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Apr 2025

Abstract

Penelitian ini membahas tentang Peran Guru Bimbingan Konseling Dalam Mengatasi Kenakalan Peserta Didik Di SMP Negeri 40 Bulukumba. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui peran guru bimbingan konseling,. Penelitian ini menggunakan pendekatan Kualitatif (deskriptif) dengan menggunakan jenis penelitian fenomenologi, Subjek atau informan dalam penelitian ini adalah Guru bimbingan konseling sebagai sumber data ( informan primer), kemudian kepala sekolah dan peserta didik yang memiliki catatan kenakalan, sebagai informan pendukung (informan sekunder). Tempat pengamnilan data Di SMPN 40 Bulukumba. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara dan studi dokumentasi, Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran guru Bimbingan konseling sudah baik, gur memberi konseli kepada siswa, sudah banyak perubahan yang terjadi pada siswa yang dulu sering melakukan pelanggaran sedikit demi sedikit sudah berkurang bahkan ada peserta didik yang sudah tidak pernah melakukan kenakalan lagi

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

psikopedia

Publisher

Subject

Humanities Education Neuroscience

Description

Jurnal Psikopedia is an open-access journal, dedicated to the wide dissemination of novel and innovative empirical research in various aspects of psychology, with a particular interest – the development of psychology and behavioral sciences in the world. Jurnal Psikologi invites manuscripts in the ...