Kognitif: Jurnal Riset HOTS Pendidikan Matematika
Vol. 5 No. 1 (2025): January - March 2025

Penerapan Model Problem Based Learning dengan Pendekatan Saintifik untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa

Panggabean, Theresia (Unknown)
Rahman, Arief Aulia (Unknown)
Simanullang, Lauder (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Mar 2025

Abstract

Kejenuhan yang dialami siswa memberikan dampak terhadap hasil belajar siswa itu sendiri. Sehingga diperlukan alternative melalui model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) yang dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan hasil belajar matematika melalui penerapan model pembelajaran PBL dengan pendekatan saintifik untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Kami melakukan penelitian tindakan kelas (PTK) dilakukan dua siklus pembelajaran. Setiap pertemuan terdiri dari 4 tahap perencanaan, pelaksanaan, pengamatan(observasi), analisis dan refleksi. Subjek penelitian ini siswa kelas XI IPS 2 di SMA Negeri 10 Medan. Metode pengumpulan data dilakukan melalui teknik tes, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahwa penerapan model pembelajaran PBL dengan pendekatan saintifik untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

kognitif

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Library & Information Science Mathematics Social Sciences Other

Description

Tujuan dari jurnal ini adalah untuk mempublikasikan penelitian berkualitas tinggi di bidang pendidikan matematika yang berkaitan dengan Higher Order Thinking Skills (HOTS) termasuk berpikir kritis, berpikir kreatif, penalaran matematis, pemahaman matematis, dll. Kami juga meneima riset tentang ...