Inovatif : Jurnal Administrasi Niaga
Vol. 5 No. 2 (2023): Inovatif Jurnal Administrasi Niaga

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, KUALITAS PRODUK, PROMOSI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI DEALER YAMAHA SURYANATA AMUNTAI

Fadillah, Haris (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan, terhadap keputusan pembelian produk di, pengaruh kualitas produk terhadap keputusan pembelian, pengaruh promosi terhadap keputusan pembelian, pengaruh harga terhadap keputusan pembelian, pengaruh kualitas pelayanan, kualitas produk, promosi, dan harga secara bersama sama terhadap keputusan pembelian di Dealer Yamaha Suryanata Motor Amuntai. Variabel dependen dari dalam penelitian ini adalah keputusan pembelian. Sedangkan variabel independen adalah kualitas pelayanan, kualitas produk, promosi dan harga. Sampel yang dipilih mennggunakan teknik accidental sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Kualitas pelayanan tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, kualitas produk tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, promosi berpengaruh terhadap keputusan pembelian dan harga tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian. Namun Kualitas pelayanan, Kualitas Produk, Promosi dan Harga Berpengaruh secara Bersama sama terhadap keputusan pembelian.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

inovatif

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Inovatif di terbitkan oleh Program Studi : Administrasi Niaga pada Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Amuntai sebagai media untuk menyalurkan pemahaman tentang aspek - aspek Administrasi Niaga dalam era Indusrti 4.0 dan juga informasi berupa hasil penelitian lapangan atau studi pustaka. Jurnal ...