Journal of Shoutheast Asian Islam and Society (JSEAIS)
Vol. 2 No. 1 (2023): JSEAIS

Empowering Empowering Housewives in Overcoming Global Warming through Household-Scale Solar Energy Utilization

mohammad djamil m nur m nur (UIN DATOKARAMA PALU)



Article Info

Publish Date
12 Aug 2024

Abstract

Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan peran ibu rumah tangga Desa Pombewe, Kecamatan Biromaru, Kabupaten Sigi, untuk dapat berperan dalam menanggulangi pemanasan global melalui energi surya skala rumah tangga. Penggunaan serangkaian panel surya untuk menghemat pembayaran listrik, serta mengurangi ketergantungan pada energi listrik dari bahan fosil dapat meminimalkan pemanasan global. Metode yang digunakan adalah melalui pelatihan dan pendampingan bagi ibu rumah tangga dengan membuat rangkaian sel surya sederhana untuk menghasilkan listrik dari energi matahari skala rumahan. Hasil dari serangkaian proses pelatihan adalah (1) meningkatnya kemampuan ibu rumah tangga untuk membuat rangkaian sederhana sel surya yang menghasilkan 443.134 watt-jam energi listrik selama 8 jam penyinaran matahari. (2) peran aktif ibu rumah tangga yang lebih signifikan dalam mengatasi pemanasan global melalui penggunaan energi matahari skala rumah tangga

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JSAIS

Publisher

Subject

Religion Education Social Sciences

Description

Journal of Southeast Asian Asian Islam and Society (JSEAIS), welcomes paper from academicians on theories, philosophy, conceptual paradigms, academic research, as well as religion practices. In particular, papers which consider the following general topics are invited: Islamic education, Islam and ...