eProceedings of Engineering
Vol. 12 No. 1 (2025): Februari 2025

Membangun Back-End Sistem Informasi Sport Center Modul Operasional Dengan Metode Iterative Incremental Pada Batununggal Indah Club

Nugroho, Ruben Adisuryo (Unknown)
Al Anshary, Faishal Mufied (Unknown)
Azzahra , Zalina Fatima (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Apr 2025

Abstract

bstrak - Tingkat partisipasi olahraga di Indonesiamenurun, menunjukkan perlunya upaya untuk meningkatkanaksesibilitas dan kualitas fasilitas olahraga. Penelitian inibertujuan mengembangkan back-end sistem informasi untukBatununggal Indah Club di Bandung, dengan fokus pada moduloperasional. Permasalahan mencakup desain sistem skalabel,implementasi fitur, dan pengujian untuk memastikanfungsionalitas optimal. Metode Iterative Incrementaldigunakan untuk memungkinkan penyelesaian tahap demitahap yang dapat diuji berulang kali. Sistem dirancang untukmendukung fungsi operasional seperti pemesanan lapangan,manajemen fasilitas, dan pengelolaan anggota. Setiap iterasipengembangan melibatkan pengujian menyeluruh untukmemastikan fitur berfungsi dengan baik sebelum melanjutkan.Hasil penelitian menunjukkan sistem dapat menangani 121.158request dalam 10 menit dengan rata-rata respons 374 ms danerror rate 0%. Pengujian API menunjukkan hasil positif sesuaiekspektasi pada seluruh fitur. Sistem ini beroperasi efektif danefisien di lingkungan nyata, mampu menangani beban kerjatinggi tanpa kegagalan. Manfaat penelitian termasukpeningkatan efisiensi proses pemesanan, pengurangankesalahan manusia, dan penyederhanaan tugas pengelola.Pengguna dapat melakukan pemesanan fasilitas olahragasecara online dengan mudah dan cepat, sementara pengelolamengelola fasilitas dan anggota lebih efisien. Diharapkan hasilini meningkatkan efisiensi dan efektivitas pengelolaan fasilitasolahraga dan berkontribusi pada transformasi digital dalamindustri olahraga. Kata Kunci: Back-End, Batununggal Indah Club, Iterative Incremental, Modul Operasional.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

engineering

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian teknik. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...