Abstrak — Penelitian ini mengembangkan sistem informasimanajemen layanan apartemen berbasis web dengan fokuspada penanganan komplain di Apartemen LandmarkResidence, yang sebelumnya dilakukan secara manual danrentan terhadap kerusakan serta kehilangan formulir. Sistemdikembangkan menggunakan metode Iterative Incremental,memungkinkan penyesuaian bertahap. Pengujian dilakukanmelalui blackbox, load, dan cross-browser testing untukmemastikan fungsionalitas, kinerja pada beban tinggi, dankonsistensi antar browser. Hasilnya, laporan komplain kinidapat dilakukan secara daring, mengurangi risiko kerusakandan kehilangan. Implementasi sistem ini diharapkanmeningkatkan kepuasan penghuni dan memperkuat citraapartemen sebagai hunian yang responsif. Kata kunci— Manajemen komplain, Apartemen, Sisteminformasi berbasis web, Iterative incremental.
Copyrights © 2025