Pentingnya sumber belajar dalam kegiatan pembelajaran tidak bisadipungkiri lagi. Akan tetapi, sumber-sumber belajar yang ada dimadrasah dan sekolah umumnya belum dikelola dan dimanfaatkansecara maksimal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahuipengelolaan sumber belajar oleh guru pendidikan agama Islam yangberfokus pada buku teks sebagai sumber belajar di SMP Negeri 1Tembilahan Hulu. Hasil penelitian melalui angket memperolehpersentase 83,33% dikategorikan “Sangat Baik”. Pengelolaansumber belajar dengan pemanfaatan buku teks pada pembelajaranPAI yakni guru memperhatikan kurikulum dan mengacu terhadapkurikulum yang telah ditetapkan, guru menganalisis standarkompetensi dan kompetensi dasar dengan cara menyesuaikandengan kebutuhan dan tingkat pemahaman siswa, guru menyusuntata bahasa bahan ajar agar lebih menarik dikolaborasikan antarabuku buku teks dan buku penunjang lainnya, guru dalam menyusunmateri pokok dengan menggunakan buku teks namun tidakmenggunakan satu sumber buku saja tapi juga menggunakan bukupenunjang yang relevan, guru menentukan judul buku sesuaidengan standar kompetensi, guru memberikan ilustrasi, gambar,tabel dan diagram untuk memudahkan siswa dalam memahaminya.
Copyrights © 2023