Journal of Nursing Update
Vol 6, No 1 (2024): Edisi Juni

Gambaran Penerapan Diabetes Self Care Activity Pada Pasien Diabetes Melitus Tipe II Di RSU. Mitra Medika Medan

ardilla, maya (Unknown)
Hafsani, Yaumil (Unknown)
Aritonang, Muhammad Adi Setiawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Nov 2024

Abstract

Diabetes Melitus (DM) merupakan penyakit kronis yang saat ini secaraserius sedang terjadi di tengah-tengah masyarakat. Diabetes Melitus merupakan salah satu penyakit endokrin yang saat ini masih banyak diderita penduduk di dunia. Penyakit tersebut terjadi ketika pankreas tidak menghasilkan cukup insulin (hormon yang mengatur gula darah). Tujuan: untuk mengetahui gambaran penerapan diabetes selfcareactivity pada pasien diabetes melitus tipe II di RSU. Mitra Medika Medan. Metode: Penelitian ini menggunakan desain penelitian analitik korelatif, dengan pendekatan cross-sectional study. Populasi pada penelitian sebanyak 720 pasien diabetes melitus tipe 2 dengan jumlah sampel 88 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan  metode  yang diambil secara purpuposivesampling.Alat pengumpulan data menggunakan kuesioner. Data dianalisis menggunakan chi – square. Hasil: Sebagaian besar responden memiliki self care activity dalam kategori sedang sebanyak 76 responden (86,4%), dukungan keluarga  sebanyak  sedang  75 responden (85, 2%), tingkan pengetahuan  sebanyak cukup 49 responden (55,7%) dengan diabetes self care activity pada pasien diabetes melitus tipe 2 dengan nilai p value = 0,00, kolerasi rendah (0,015) dan arah kolerasi positif. Kesimpulan: Tingkat pengetahuan dan dukungan keluarga yang baik dapat mempengaruhi perawatan diri (diabetes selgcareactivity) pada pasien diabetes melitus tipe 2.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jnu

Publisher

Subject

Health Professions Nursing Public Health

Description

Jurnal Nursing Update adalah media penyebaran informasi terkait penelitian kematian dan studi berdasarkan bukti tentang masalah kematian. Ini mencakup isu-isu khusus tentang pendidikan, praktik, dan penelitian. Jurnal ini juga mempertimbangkan presentasi pengetahuan yang baik terkait dengan ...