Penelitian ini dilakuakan untuk mengetahui seberapa besar perubahan yang terjadi dari penggunaan model kooperatfi pada pembelajaran di kelas V SD Negeri 010 Laboi Jaya. Jenis penelitian memakai Quasi Experimental dengan desain One Group Pre-test and Post-test. Penelitian memiliki subjek yakni seluruh siswa kelas V degan total 30 siswa. Mengkaji keeffektifan penggunaan pembelajaran ini terhadap kemampuan critical thingking siswa. Berdasarkan hasil analisis menggunakan Uji Paired Sample T-Test dengan bantuan IBM SPSS 25, nilai Sig. (2-tailed) yang diperoleh adalah 0, 000. Diketahui nilai dari nilai Signifikansi kecil dari 0, 05, diartikan H0 di tolak dan Ha diterima. Dapat di artikan bahwa adanya pengaruh positif yang di berikan secara signifikan setelah digunakan model pembelajaran ini terhadap kemampuan berpikir critical thingking kelas V di SD Negeri 010 Laboi Jaya.
Copyrights © 2024