Didaktika: Jurnal Kependidikan
Vol. 13 No. 3 (2024): DIDAKTIKA Agustus 2024

Pengembangan e-Modul Ajar Bagi Guru Sekolah Dasar Untuk Meningkatkan Kemampuan Bahasa Sentani di Distrik Waibu

Merlin Ester Etty Lova (Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW))
Ade Iriani (Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW),)
Mawardi (Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW)



Article Info

Publish Date
31 Aug 2024

Abstract

E-modul memiliki keunggulan antara lain mendorong kreativitas, efisien, inovatif dan dapat mengembangkan kemampuan guru dalam menggunakan teknologi. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan atau research and development (R&D) yang menggunakan model pengembangan. Data menunjukan pada persentase 81,25% dengan skor 65, hal tersebut menujukan bahwa e-modul dalam pada kriteria baik/layak. Pengembangan e-modul ajar Bahasa Sentani Barat (Waibu) melibatkan materi utama mengenai konsep dan tahapan revitalisasi bahasa Sentani. Hasil uji validasi ahli materi mencapai 98 dengan kategori sangat baik, uji validasi ahli media mencapai 81,25% dengan kategori layak, validasi ahli bahasa mencapai 92,8% dengan kategori sangat layak. Uji coba pengguna dengan skor 98 dikategorikan sebagai sangat baik. Hasil uji coba modul di Wilayah Waibu menunjukkan bahwa modul ini layak digunakan sebagai bahan ajar dan pedoman bagi guruini.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

contents

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Material Development Testing, Assessment, & Evaluation Teacher Professional Development Learning Activities Education Policy Learning Facilities & ...