Journal of Artificial Intelligence and Digital Business
Vol. 4 No. 2 (2025): Mei - Juli

Efek Pengalaman Magang, Soft Skill Dan Motivasi Bekerja Terhadap Kesiapan Kerja Mahasiswa Dalam Memasuki Dunia Kerja

Azhar, Rian (Unknown)
Basir, Zulkarnain (Unknown)
Umar Data, Muhammad (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jun 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk manganalisis dan menguji dampak pengalaman magang, soft skill, dan motivasi kerja terhadap kesiapan kerja mahasiswa dalam memasuki dunia kerja pada Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Makassar Bongaya. Pengumpulan data menggunakan data primer pada 163 (populasi) Mahasiswa Program Studi Manajemen Tahun masuk 2021 yang telah mengikuti kegiatan pemagangangan pada beberapa Instansi dan atau Perusahaan di Kota Makassar. Penarikan sampel menggunakan jumlah indikator = 20 x 5 = 100 responden. Pengujian dilakukan dengan menggunakan, uji validitas, uji reliabilitas dan uji asumsi klasik (normalitas, multikolinieritas, hererokedasitas, dan autorelasi serta pengujian linearitas). Hasil analisis regresi linier berganda dengan bantuan software SPSS 27 memberikan bukti bahwa pengalaman magang, soft skill dan motivasi bekerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kesiapan kerja mahasiswa.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

RIGGS

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Journal of Artificial Intelligence and Digital Business (RIGGS) is published by the Department of Digital Business, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai in helping academics, researchers, and practitioners to disseminate their research results. RIGGS is a blind peer-reviewed journal dedicated to ...