Jurnal Keselamatan Transportasi Jalan
Vol. 5 No. 2 (2018): JURNAL KESELAMATAN TRANSPORTASI JALAN (INDONESIAN JOURNAL OF ROAD SAFETY)

Pengkategorian Penilaian Uji Laik Fungsi Jalan Ditinjau Dari Aspek Keselamatan

Sahri, Agus (Unknown)
Maulana, Iqbal (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2018

Abstract

Salah satu tujuan penyelenggaraan uji laik fungsi jalan yaitu memberikan keselamatan bagipengguna jalan. Jalan sudah memenuhi standar teknis jalan masih belum dapatmemberikan keselamatan bagi para pengguna jalan. Hal inilah yang menjadi tolak ukurkeberhasilan uji laik fungsi jalan. Dengan dukungan data kecelakaan lalu lintas dapatdiidentifikasi lokasi rawan kecelakaan. Ruang lingkup dari penelitian ini adalah ruas jalandengan status fungsi jalan arteri sekunder di Kota Yogyakarta. Pada penelitian ini bertujuanmengkategorikan hasil uji laik fungsi jalan ditinjau dari aspek keselamatan. Dari hasilpenelitian dapat disimpulkan bahwa suatu jalan dilakukan uji korelasi antara uji laik fungsijalan dan lokasi rawan kecelakaan memiliki nilai sig2 tailed 0,727 dapat disimpulkan bahwaantara dua variabel memiliki hubungan yang semakin kuat. Dengan cara pemberianstarrating dan menentukan tingkat resiko/Risk Level dari penurunan kinerja jalan dapatmembantu untuk prioritas penanganan/rekomendasi.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

ktj

Publisher

Subject

Automotive Engineering Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Engineering Transportation

Description

The aim of this journal publication is to disseminate the conceptual thoughts or ideas and research result that have been achieved in the area of Road Transportation Safety. Jurnal Keselamatan Transportasi Jalan (Indonesian Journal of Road Safety), particularly focuses on the main problems ...