Riwayat: Educational Journal of History and Humanities
Vol 8, No 2 (2025): April, Culture and Identity

Pengaruh Financial Preparedness dan Financial Literacy terhadap Financial Well Being pada Pengunjung di Klinik

Farida, Ucyk Nurul (Unknown)
Zaki, Achmad (Unknown)
Mustaqim, M. (Unknown)
Putrihadiningrum, Devika Cherly (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2025

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh kesiapan keuangan dan literasi keuangan terhadap kesejahteraan keuangan pada pengunjung pasien di klinik dr. Mohammad ahwan. Dalam mengumpulkan data, penelitian ini menggunakan metode Accidental Sampling untuk mengumpulkan data dari responden dengan jumlah sampel sebanyak 43 responden. Data dikumpulkan melalui kuisioner atau angket dan Analisis data dalam penelitian ini menggunakan software SPSS 18 untuk menguji hipotesis penelitian. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa financial preparedness berpengaruh negatif dan signifikan terhadap financial well being, dan financial literacy berpengaruh positif signifikan terhadap financial well being pada pengunjung pasien di klinik, dan financial preparedness dan financial literacy seacara bersama sama memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap financial well being.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

riwayat

Publisher

Subject

Humanities Education Social Sciences

Description

The journal publishes writings on (1) History education, (2) History of Education,(3) Social Sciences Education, (4) Sociology Education, (5) Philosophy of history, (6) Historiography, (7) Humanities, and (8) ...