Argopuro : Jurnal Multidisiplin Ilmu Bahasa
Vol. 8 No. 1 (2025): Argopuro: Jurnal Multidisiplin Ilmu Bahasa

ANALISIS NILAI MORAL DALAM CERPEN “KEMISKINAN TAK JADI PENGHALANG” KARYA SARJONO

Dwi Michael Frandana (Unknown)
Carlan Lenta Seniawan Hulu (Unknown)
Syarifudin Yunus (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Apr 2025

Abstract

Cerpen ini kami analisis karna menggambarkan suatu inspirasi nilai moral yang sangat tebal dalam dunia pendidikan dan kehidupan, karna nilai moral sangat diperlukan dalam suatu kehidupan yang kita jalani. Cerpen’’Kemiskinan Tak Jadi Penghalang’’ mengangkat suatu tema perjuangan hidup suatu individu dalam kelurganya yang terjebak dalam suatu kesengsaraan yang biasa disebut kemisinan. Artikel ini saya kami bertujuan untuk mengalisi dan mendalami representasi kemisikinan, semangat juang dalam hidup, dan nilai-nilai moral yang tersirat dalam cerpen tersebut. Pendekatan yang kami gunakan ialah analisis structural,dengan fokus pada suatu tokoh, latar, konflik dan tema cerita.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

argopuro

Publisher

Subject

Religion Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Argopuro: Jurnal Multidisiplin Ilmu Bahasa adalah jurnal yang ditujukan untuk publikasi artikel ilmiah yang diterbitkan oleh Cahaya Ilmu Bangsa dan di terbitkan 6 kali dalam setahun yaitu Januari, Maret, Mei, Juli, September, November. Argopuro: Jurnal Multidisiplin Ilmu Bahasa sebagai sebuah jurnal ...