Asas: Jurnal Sastra
Vol. 14 No. 1 (2025): ASAS : Jurnal Sastra

PEMANFAATAN MEDIA AUGMENTED REALITY (AR) DALAM MATA KULIAH PENGAJARAN SASTRA ANAK DI PRODI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA UNIMED

Trisnawati Hutagalung (Unknown)
Lili Tansliova (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jan 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media Augmented Reality dalam mata kuliah pengajaran sastra anak di prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia UNIMED dengan menggunakan metode Research and Development (R&D) melalui prosedur penelitian pengembangan Brog and Gall. Subjek penelitian ini merupakan mahasiswa prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia UNIMED. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian pengembangan ini adalah angket untuk mengetahui permasalahan serta keefektivitas dari hasil produk yang dikembangkan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa media Augmented Reality dalam mata kuliah pengajaran sastra anak yang telah dikembangkan dinyatakan efektif berdasarkan hasil angket yang diberikan, serta layak untuk digunakan dalam proses pembelajaran.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

ajs

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal Asas:Jurnal Sastra merupakan jurnal yang menerbitkan artikel mengenai pendidikan, bahasa dan sastra Indonesia. Jurnal ini juga dihadirkan untuk mendukung pengembangan akademika di Jurusan Bahasa, sastra Indonesia. Jurnal ini terbit sebanyak empat kali dalam setahun pada bulan April, Juni, ...