Jurnal USAHA
Vol 6, No 1 (2025): Juni

Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan dan Ketahanmalangan Terhadap Minat Berwirausaha

Wati, Septa (Unknown)
Dasmo, Dasmo (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan pengaruh pendidikan kewirausahaan dan ketahanmalangan terhadap minat berwirausaha siswa. Penelitian dilakukan dengan menggunakan penelitian dengan teknik analisis regresi berganda dengan sampel berjumlah 118 siswa kelas X SMK Negeri di Kecamatan Pasar Minggu, Jakarta Selatan. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa: 1) Terdapat pengaruh positif yang signifikan pendidikan kewirausahaan dan ketahanmalangan secara bersama sama terhadap minat berwirausaha yang dibuktikan dengan nilai Sig = 0,000 < 0,05 dan Fhitung = 19,848. Koefisien determinasi (R2) 0,257 yang menunjukkan kontribusi X1 dan X2 sebesar 25,7%; 2) Terdapat pengaruh positif yang signifikan pendidikan kewirausahaan terhadap minat berwirausaha yang dibuktikan dengan Sig 0,000 < 0,005 dan thitung = 5,204; dan 3) Terdapat pengaruh positif yang signifikan ketahanmalangan terhadap minat berwirausaha yang dibuktikan dengan Sig 0,013 < 0,05 dan thitung = 2,526.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

usaha

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Business entrepreneurship Entrepreneurship kontekstual : Social entrepreneurship Public entrepreneurship Political entrepreneurship Ethnic entrepreneurship Agripreneurship Agropreneurship Rural entrepreneurship Urban entrepreneurship Minority entrepreneurship Spiritual entrepreneurship Economy ...