Socius: Social Sciences Research Journal
Vol 3, No 1 (2025): Agustus

Hakekat Interpretasi dalam Konseling Memahami Makna Dibalik Kata : Sebuah Tinjauan Literatur

Sasrianis, Sasrianis (Unknown)
Firman, Firman (Unknown)
Nurfarhanah, Nurfarhanah (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Jul 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi hakekat interpretasi dalam konseling, khususnya dalam memahami makna di balik kata-kata klien. Dengan menggunakan metode penelitian kualitatif dan pendekatan tinjauan literatur, penelitian ini mengumpulkan dan menganalisis berbagai sumber yang membahas peran interpretasi dalam proses konseling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa interpretasi bukan hanya sekadar pemahaman terhadap kata-kata yang diucapkan klien, tetapi juga melibatkan konteks emosional, sosial, dan budaya yang mendasarinya. Kemampuan konselor untuk memberikan interpretasi yang akurat dapat memperkuat hubungan terapeutik, meningkatkan kesadaran diri klien, dan membantu klien mengidentifikasi pola pikir serta perilaku yang mungkin tidak mereka sadari. Namun, interpretasi juga memiliki risiko, seperti kesalahpahaman yang dapat merusak hubungan terapeutik. Oleh karena itu, konselor perlu mengembangkan keterampilan reflektif dan kesadaran diri untuk meningkatkan efektivitas interpretasi. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi signifikan terhadap pemahaman tentang interpretasi dalam konseling dan membuka jalan bagi penelitian lebih lanjut di bidang ini

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

Socius

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Socius: Jurnal Penelitian Ilmu-ilmu Sosial is a multi and interdisciplinary peer-reviewed academic research journal serving the broad social sciences community. The journal welcomes excellent contributions that advance our understanding on a broad range of topics including anthropology, sociology, ...